PEMERINTAH DESA TULAKAN SIAP MELAYANI MASYARAKAT

Artikel

Rapat Koordinasi Dan Silaturahmi Pemdes Tulakan Di Awal Tahun

10 Januari 2024 23:53:49    197 Kali Dibaca  Berita Lokal

tulakan.desa.id-Bertempat Di ruang pertemuan kantor Desa Tulakan pada hari Rabu (10/01/2024) Pemdes Tulakan pertama kalinya mengadakan konferensi dan silaturahmi sekaligus koordinasi kerja di awal tahun 2024. Hadir dalam kegiatan itu Kepala Desa Tulakan, perangkat desa, karyawan, Ketua BPD beserta anggota dan Bhabinsa Desa Tulakan.

Jumlah keseluruhan dari aparatur pemerintahan Desa Tulakan terdiri dari Kepala desa, Sekertaris desa, Kepala dusun yang berjumlah sembilan orang, Kasi dan Kaur berjumlah enam orang dan karyawan desa yang berjumlah tiga orang.

Dalam kesempatan itu kepala desa Wiyono dalam sambutannya sangat berterima kasih kepada seluruh perangkat desa dimana ditahun anggaran 2023 telah bekerja keras melayani warga Desa Tulakan dan melaksanakan program pembangunan yang telah direncanakan. Dalam kesempatan itu juga di bahas tentang tugas baru karyawan desa di tahun 2024.

Selanjutnya acara dilanjutkan dengan sesi penyampain unek-unek warga masyarakat di wilayah masing-masing dusun yang disampaikan oleh kepala dusun dan yang disampaikan kepada Bhabinsa Desa Tulakan, sehingga diketahui kekurangan apa dalam pelayanan selama ini dan akan di tingkatkan di tahun 2024 ini, Acara diakhiri dengan makan bersama sebagai wujud kebersamaan dan kekeluargaan.

 

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Statistik

 Arsip Artikel

 Agenda

 Sinergi Program

 Pemerintah Desa

 Komentar

 Media Sosial

 Peta Wilayah Desa

 Peta Lokasi Kantor


Alamat : Jl Raya Sine Ketanggung Km 04 Kecamatan Sine Kabupaten Ngawi
Desa : Tulakan
Kecamatan : Sine
Kabupaten : Ngawi
Kodepos : 63264
Telepon : 082302531772
Email : tulakan@ngawikab.id

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:80
    Kemarin:472
    Total Pengunjung:110.740
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:3.21.114.165
    Browser:Mozilla 5.0